VISI
UPA Bahasa Universitas Tidar menjadi pusat layanan pembelajaran bahasa yang berbasis sumber daya dan kearifan lokal.
MISI
-
Mengembangkan program-program layanan kebahasaan yang mendukung Tridharma Perguruan Tinggi
-
Menjalin kerjasama dengan lembaga-lembaga kebahasaan yang lain demi pengembangan UPA.
-
Berperan serta aktif dalam pemberdayaan masyarakat melalui program kebahasaan.